Daftar Penulis
Pencarian Dokumen
Daftar Dokumen
PEMBUATAN MOTION GRAPHIC UNTUK PENGIKLANAN PRODUK OLI PT. AISIN ASIA INDONESIA
MUHAMMAD ALFIKRI FATHIN
Dalam era digital yang terus berkembang, kebutuhan akan konten visual yang menarik dan informatif menjadi semakin penting, terutama bagi perusahaan yang ingin memperkuat citra merek dan menjangkau konsumen secara efektif. Salah satu jenis konten yang kini banyak digunakan adalah motion graphics, yaitu animasi berbasis desain grafis yang memadukan elemen visual, teks, dan audio untuk menyampaikan pesan secara menarik dan mudah dipahami. Perkembangan teknologi juga memengaruhi pola konsumsi informasi, di mana audiens cenderung lebih tertarik pada konten dinamis dibandingkan media statis. Oleh karena itu, banyak perusahaan yang mengadopsi strategi pemasaran berbasis motion graphics untuk menin...
Status: publik